Buku Ende Online

Home KJ - Kidung Jemaat PKJ - Penambahan Kidung Jemaat NKB - Nyanyikanlah Kidung Baru KEE - Kitab Ende - Enden BZ - Buku Zinuno
Tentang Ende Online Kritik dan Saran
BE
Kategori : KJ - Kidung Jemaat
KIDUNG JEMAAT | KJ. 44 – Tuhan, Kasihanilah
Please Subscribe

KIDUNG JEMAAT | KJ. 44 – Tuhan, Kasihanilah

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
1. Dunia porak poranda, dosa melanda umat manusia;
Banyak sengsara, itu akibatnya.
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
2. Banyak yang hidup tanpa harapan, lapar dan miskin;
siapa menolongnya? Banyak yang mati; siapa mengingatnya?
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
3. Banyak yang hidup kaya dan mewah, tapi terasing dari sesamanya;
banyak yang mati tanpa sejahtera.
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
4. Banyak senjata, alat pembunuh makin mengisi seluruh dunia;
apakah arti hidup manusia?
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
5. Juruselamat, Maha Pengampun, dosa Kauhapus di atas salibMu.
Bangkitkan kami di kebangkitanMu!
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
6. Buatlah kami alat pendamai yang memaklumkan kemuliaanMu.
Bimbinglah kami di KerajaanMu!
Kembali ke Reff.


Video YouTube belum tersedia
© 2024 Kidung Mazmur
Tentang Buku Ende Online . Kritik dan Saran slot online

No. 44

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
1. Dunia porak poranda, dosa melanda umat manusia;
Banyak sengsara, itu akibatnya.
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
2. Banyak yang hidup tanpa harapan, lapar dan miskin;
siapa menolongnya? Banyak yang mati; siapa mengingatnya?
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
3. Banyak yang hidup kaya dan mewah, tapi terasing dari sesamanya;
banyak yang mati tanpa sejahtera.
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
4. Banyak senjata, alat pembunuh makin mengisi seluruh dunia;
apakah arti hidup manusia?
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
5. Juruselamat, Maha Pengampun, dosa Kauhapus di atas salibMu.
Bangkitkan kami di kebangkitanMu!
Kembali ke Reff.

Reff:
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
6. Buatlah kami alat pendamai yang memaklumkan kemuliaanMu.
Bimbinglah kami di KerajaanMu!
Kembali ke Reff.

Tutup